Sementara itu di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2010 lainnya. Jerman "menyikat" Azerbaijan dengan skor 4-0, masing-masing satu gol dicetak oleh Michael Ballack, dua gol dicetak oleh Miroslav Klose dan gol penutup oleh Lukas Podolski. Kemenangan ini membawa Jerman tetap berada di puncak klasemen sementara grup 4 Zona Eropa dengan poin 22. Walaupun berhasil menang besar, namun finalis Piala Dunia 2002 itu masih belum bisa tenang. Pasalnya, Rusia masih terus membayangi mereka dengan hanya selisih satu poin. Di laga yang digelar bersamaan, tim Beruang Merah menekuk tuan rumah Wales 3-1 di Stadion Millenium, Cardiff.
Kemenangan yang diperoleh Jerman dan Rusia dini hari tadi membuat kedua tim masih berkejaran di posisi satu-dua klasemen sementara Grup 4 Zona Eropa. Saat ini, Tim Panser mengoleksi poin 22 dan bercokol di puncak klasemen sementara. Sedangkan Beruang Merah Rusia terus menguntit di posisi kedua dengan selisih satu poin dari Jerman.
Berikut hasil-hasil pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2010 zona Eropa selengkapnya.
Malta 0 - 1 Sweden
Albania 1 - 1 Denmark
Hungary 0 - 1 Portugal
Israel 7 - 0 Luxembourg
Latvia 2 - 2 Switzerland
Moldova 1 - 1 Greece
Czech Republic 7 - 0 San Marino
Northern Ireland 0 - 2 Slovakia
Slovenia 3 - 0 Poland
Liechtenstein 1 - 1 Finland
Germany 4 - 0 Azerbaijan
Wales 1 - 3 Russia
Armenia 2 - 1 Belgium
Bosnia-Herzegovina 1 - 1 Turkey
Spain 3 - 0 Estonia
Belarus 0 - 0 Ukraine
Andorra 1 - 3 Kazakhstan
England 5 - 1 Croatia
Islands 2 - 1 Lithuania
Romania 1 - 1 Austria
Serbia 1 - 1 France
Berikut hasil-hasil pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2010 zona Eropa selengkapnya.
Malta 0 - 1 Sweden
Albania 1 - 1 Denmark
Hungary 0 - 1 Portugal
Israel 7 - 0 Luxembourg
Latvia 2 - 2 Switzerland
Moldova 1 - 1 Greece
Czech Republic 7 - 0 San Marino
Northern Ireland 0 - 2 Slovakia
Slovenia 3 - 0 Poland
Liechtenstein 1 - 1 Finland
Germany 4 - 0 Azerbaijan
Wales 1 - 3 Russia
Armenia 2 - 1 Belgium
Bosnia-Herzegovina 1 - 1 Turkey
Spain 3 - 0 Estonia
Belarus 0 - 0 Ukraine
Andorra 1 - 3 Kazakhstan
England 5 - 1 Croatia
Islands 2 - 1 Lithuania
Romania 1 - 1 Austria
Serbia 1 - 1 France
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Post a Comment